Nah, bagi agan yang kebetulan pengen minum sesuatu dari kemasan botolan, dan kesulitan membuka tutup botolnya, mungkin dikarenakan agan nggak nemu alat pembuka botolnya, agan bisa gunakan kertas HVS (kertas lain juga bisa).
Bagaimana caranya? Monggo dilihat baik-baik prosesnya!
Semoga tips di atas bisa membantu anda yang kesulitan membuka tutup botol minuman :)
Sumber